![]() |
5 Hal Yang Pasti Diperiksa Mantan di Facebook |
Berikut ini lima hal yang sudah pasti dicek wanita pada Facebook mantan, seperti dikutip Susanta :
1. Status hubungan
Banyak wanita yang mengatakan bahwa mereka tidak peduli dengan status mantan setelah putus. Namun sebenarnya ada rasa khawatir jika mereka melihat pergantian status mantan. Dengan begitu mereka selalu mengecek status hubungan melalui Facebook. Jika mantan masih berstatus single, mereka akan tenang dan lega. Namun jika mantan sudah menemukan wanita lain, mereka akan lebih sering memata-matai Facebook mantan.
2. Tempat atau lokasi yang dituju
Seharusnya mereka bisa menikmati hidup mereka setelah putus, tapi sebaliknya, mereka malah menyiksa diri dengan mengintai mantan. Mereka cenderung lebih sering memata-matai Facebook mantan setelah putus, tidak seperti saat mereka berhubungan. Seorang pria biasanya akan melihat Facebook mantan pacarnya untuk mencari tahu di mana dia dan apakah dia akan keluar dengan seseorang.
3. Wall Facebook
Wall di Facebook merupakan cerminan dari keadaan Anda. Itu sebabnya wall menjadi yang paling favorit untuk dibaca mantan. Mereka ingin mengetahui apakah mantan masih memikirkan mereka. Mereka akan melihat foto-foto baru yang mungkin baru diposting mantan. Hal tersebut menjadi gambaran untuk mengetahui gaya hidup mantan setelah mereka putus.
4. Melihat siapa yang menyukai status mantan
Ketika mereka masih berpacaran, terkadang mereka tidak tertarik untuk mengetahui siapa yang menjadi teman Facebook pasangan. Setelah putus, mereka akan selalu melihat apa saja yang disukai oleh mantan, bisa saja status wanita yang Anda tidak kenal. Mereka juga akan melacak siapa saja yang menyukai status atau postingan mantan. Mereka takut mantan sudah mulai bisa melupakan mereka.
5. Komentar
Bagian komentar pada Facebook menjadi incaran yang paling buruk. Mereka akan mengunjungi setiap thread diskusi mantan dengan temannya. Apalagi jika mereka memiliki teman yang sama di Facebook, komentar teman mereka akan berisi tentang putusnya hubungan kalian.
Sumber
Artikel Terkait
unik
- 30 Kejadian Paling Gila dan Konyol Gara-Gara Facebook Selama 2012
- Foto Karya Seni Yang Dapat Membuat Orang Mual & Muntah-Muntah Melihatnya
- 100 Fakta Mengenai Kebiasaan Masyarakat Indonesia
- 70 Kumpulan SMS Ucapan Selamat Pagi
- Kumpulan Foto-Foto Aneh dan Unik Selama PON RIAU 2012
- Nokia 808 - Harga dan Spesifikasi Nokia 808 PureView
- 6 Keuntungan Menakjubkan Jatuh Cinta Bagi Kesehatan
- Ini Dia Mobil Terpanjang di Dunia
- Robot Ini Mampu Bersepeda 2 Roda
- Gadis 17 Tahun Tertidur 6 Bulan Akibat Alami Sindrom
- Bentuk Pasir Setelah Diperbesar 110 Kali
- Kisah Nyata: Menikah Dengan Mayat di Cina
- Ada Manusia Hidup di Sarang Burung
- Wanita Gila Ini Mengelilingi Pulau Jawa-Bali menggunakan Sepatu Roda
- Stanley Bayi Raksasa Berusia 29 Tahun
- Dipenjara Hanya Karena Bakmi
- 300 Anak Perempuan India di Operasi Jadi Pria
- Foto Gadis Secantik Boneka Barbie Bikin Heboh Internet
- Bapak Toilet Membangun Rumah Berbentuk Kloset
- Wanita Cantik Yang Hidup Dalam Aquarium 1 Bulan
- Kailash Singh, Pria Terbau di Dunia
- Kemunculan Kota Misterius di Atas Sungai China
- Bersahabat Bahkan Berkeluarga Dengan Gorila
- Ukir Tato Cinta Anda di Jantung
Wawasan
- Cara Merayu Cewek Via SMS !
- Cara Cek Tagihan Listrik PLN Secara Online
- 30 Kejadian Paling Gila dan Konyol Gara-Gara Facebook Selama 2012
- Foto Karya Seni Yang Dapat Membuat Orang Mual & Muntah-Muntah Melihatnya
- 100 Fakta Mengenai Kebiasaan Masyarakat Indonesia
- Cara Menghilangkan Rasa Mual Ketika Hamil Muda
- 10 Cara Menghadapi Ujian/Musibah
- 11 Hal Yang Paling Dicari di Internet
- Cara Super Gila Meningkatkan Pengunjung Blog
- Contoh Surat Lamaran Kerja
- Tips Mengoptimalkan Android
- Tips Merawat Catridge Printer Agar Awet dan Tahan Lama
- Kelebihan dan Kelemahan Google Chrome
- Cara Mengatasi ERROR Blinking pada Printer Canon
- Dampak Positif Internet Dan Negatif Dengan Internet
- Cara Mengembalikan File Yang Hilang/Terhapus Dari Flash disk/Komputer
- Nokia 808 - Harga dan Spesifikasi Nokia 808 PureView
- Cara Mencari Pacar yang Baik dan Setia
- Cara Membuat Efek Salju Pada Blog
- Dream High 2 Episode 11 Preview
- Dream High 2 Ep 10 Preview Synopsis
- Dream High 2 Episode 12 Preview
- Cara Mudah dan Murah Berantas Nyamuk
- Prediksi Skor Bola LIVERPOOL VS ARSENAL 3 Maret 2012
- Asteroid Raksasa Tabrak Bumi 2036
menarik
- Harapan Besar Coboy Junior di Tahun 2013
- Cara Merayu Cewek Via SMS !
- Cara Cek Tagihan Listrik PLN Secara Online
- 30 Kejadian Paling Gila dan Konyol Gara-Gara Facebook Selama 2012
- Foto Karya Seni Yang Dapat Membuat Orang Mual & Muntah-Muntah Melihatnya
- 100 Fakta Mengenai Kebiasaan Masyarakat Indonesia
- Video Audisi Vokalis Yovie n Nuno
- 10 Cara Menghadapi Ujian/Musibah
- 11 Hal Yang Paling Dicari di Internet
- 70 Kumpulan SMS Ucapan Selamat Pagi
- Cara Super Gila Meningkatkan Pengunjung Blog
- Jadwal Lengkap Piala Eropa 2012 I Piala Euro 2012 I RCTI
- Tips Mengoptimalkan Android
- Kelebihan dan Kelemahan Google Chrome
- Honda Rilis Mobil Odyssey Terbaru 2012 dengan Harga Murah
- Cheat Atlantica Hack Mount Cheat Engine (CE) Terbaru Februari 2012
- Cara Mengatasi ERROR Blinking pada Printer Canon
- Dampak Positif Internet Dan Negatif Dengan Internet
- Cara Mengembalikan File Yang Hilang/Terhapus Dari Flash disk/Komputer
- Nokia 808 - Harga dan Spesifikasi Nokia 808 PureView
- Cara Mencari Pacar yang Baik dan Setia
- Cara Membuat Efek Salju Pada Blog
- Dream High 2 Episode 11 Preview
- Dream High 2 Ep 10 Preview Synopsis
- Dream High 2 Ep 11 eng sub srt